Diketahui, Tari Jepen merupakan kesenian budaya rakyat suku Kutai Kartanegara ing Martadipura yang dipengaruhi oleh kebudayaan Melayu dan Islam, berkembang di berbagai daerah disepanjang pesisir sungai mahakam maupun di daerah pantai di Kalimantan Timur. Tari Jepen Balikpapan menggambarkan keanekaragaman budaya yang ada di Balikpapan. Oleh Karenanya tarian ini merupakan percampuran dari budaya Dayak, Kutai, Melayu dan Islam. Berikut salah satu kreasi tari Jepen Balikpapan yang dibawakan oleh guru dan karyawan SMP Nasional KPS Balikpapan pada acara pelepasan siswa kelas 9 angkatan 34 sebagai bentuk "Collaboration of Student, Teacher and Parents Made Best Achievement"

2 komentar:

  1. Penari lelaki sebelah kanan ini yg paling lincah. Ternyata ada bakat

    BalasHapus
  2. :) Terima kasih pak La Rapati, ini baru belajar meski mulai tertarik untuk belajar lagi.

    BalasHapus

 
hamidsudiyono © 2016 | Contact Us +6281567814148 | Order Template di Sangpengajar
Top